scratchpad

unessentials, but not useless

Plurk Unlimited Karma

with 16 comments


Sambil berbenah blog baru ini, sejenak melirik timeline plurk saya. Saya lihat teman saya membuat thread baru yang mengatakan karmanya 100.01 (woot). Lalu iseng saya cek karma saya, ternyata 100.03 (woot). Tak lama muncul thread dari plurkbuddy yang berbunyi :

Have you reached 100 Karma and are you bored now? We have a solution – Karma is unlimited now! Enjoy! (dance)

Hmmm…. sedikit kutak-katik, selepas karma 95, plurk mengupdate poin karma 0.01 poin tiap 4 jam, jadi dalam sehari poin karma meningkat 0.06. Dalam 8 hari, karma akan meningkat 0.50, kita anggap saja periode waktu 8 hari itu sebagai seminggu.

digit karma di plurk adalah 3 digit dengan 2 digit dibelakang koma. Asumsi karma maksimal adalah 999.99. Berapa lama waktu yang anda butuhkan untuk mencapai karma tersebut setelah karma anda 100?

(999.99 – 100) / 0.50 = 899.99 / 0.50 = 1799.98 minggu, dibagi 52 minggu menghasilkan 34.615

Jadi, silahkan bila anda memiliki energi berlebih menyisihkan waktu hidup anda selama 35 tahun untuk mencetak rekor sebagai pemilik karma tertinggi di plurk, wkwkwkwkwk…….

Written by rizkianto

December 21, 2010 at 9:15 pm

Posted in Gibberish, Silly

Tagged with ,

16 Responses

Subscribe to comments with RSS.

  1. wkwkwkwk ngeplurk sampe akhir hayat hahaha

    aRuL

    December 22, 2010 at 9:25 am

    • waaah, bang arul pun telah mencapai sini, keyeen keyen πŸ˜›

      rizkianto

      December 22, 2010 at 9:27 am

  2. hayah… uda ga seru..
    biasanya kalo uda karma seratus update sekali sehari cukup..
    πŸ˜›

    che_darkangel

    December 22, 2010 at 9:29 am

  3. kalender saya sepertinya bukan kalender masa depan :p krn 1 minggu masih ada 7 hari koq mas

    diahwidhi

    December 22, 2010 at 9:32 am

    • dibilang juga itungan kasarr (taser) oia mbak, ga bisa komen di blognya mbak deh, ya itu kena proksi… (lonely)

      rizkianto

      December 22, 2010 at 9:37 am

  4. haha, siapa yang pasang status karma 100.01 itu? B-)

    gib

    December 22, 2010 at 11:00 am

  5. wow… sepertinya saudara rizkian*** akan mengabdikan hidupnya untuk mengejar karma 1000

    Batman

    December 22, 2010 at 11:05 am

  6. sempet2nya ngitung -_-‘
    sepertinya emang cita2 terpendammu gung πŸ˜€

    Ikaaa

    August 4, 2011 at 7:02 am

  7. You post interesting posts here. Your page deserves much more traffic.
    It can go viral if you give it initial boost, i know useful tool that can help you, simply search in google:
    svetsern traffic tips

    Steve

    January 3, 2015 at 4:58 pm


Leave a reply to rizkianto Cancel reply